Senin, 21 April 2014

World of Writing



A. Pengertian
Merupakan bidang yang bertanggung jawab terhadap pengkaryaan anggota, pengurus, dan mahasiswa FIP serta kompetisi kepenulisan.

B. Tujuan:
1. Menumbuhkan iklim penalaran di FIP UNY
2. Pengkaryaan pengurus, anggota, dan mahasiswa FIP di bidang kepenulisan
3. Memfasilitasi kegiatan dan lomba kepenulisan baik di tingkat lokal dan atau di tingkat nasional
4. Menambah pengalaman mahasiswa tentang kepenulisan yang baik dan benar

C. Tugas dan wewenang
1. Pengkaryaan pengurus, anggota, dan mahasiswa FIP UNY dalam kegiatan kepenulisan
2. Mengadakan pelatihan-pelatihan berbasis kepenulisan untuk mahasiswa FIP UNY
3. Mengadakan lomba-lomba di bidang kepenulisan baik di tingkat lokal maupun di tingkat nasional
D. Arahan:

Peningkatan kualitas pengurus, anggota, dan mahasiswa FIP UNY melalui pelatihan, kegiatan, dan penyelenggaraan lomba-lomba kepenulisan

E. Program Kerja:
Antara lain: Lomba Poster Se-UNY, Lomba Cerpan Se-UNY, LKTI+SEMINAR NASIONAL, Bank Karya, Gerakan 1000 PKM


Reality 2014
Share:

2 komentar:

KARYA REALITY 2020

TENTANG KAMI

UKMF Reality (Research & Learning Community) adalah Unit Kegiatan Mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan UNY yang bergerak di bidang kepenulisan, Penelitian, & Penalaran.

Alamat : Jln Colombo No 1, Karangmalang Yogyakarta 55281. Gedung Ormawa FIP UNY Lt.1

Email : Realityfipuny@gmail.com

LOKASI SEKRETARIAT UKMF REALITY

BULETIN REMAGZ 2022

Blog Archive