Sabtu, 25 Februari 2017

[Info Reality] : PAB Anggota UKMF Reality 2017/18


Yuk, bagi kamu Mahasiswa/i FIP UNY angkatan 2015 & 2016, yang memiliki minat dan bakat di bidang penulisan, penelitian, dan penalaran, serta ingin memperbanyak teman dan pengalaman dengan berbagai macam kegiatan forum kepenulisan, yuk gabung menjadi anggota UKMF Reality 2017, dan ikuti berbagai macam forum-forum ilmiahnya.

catat alur pendaftarannya ya. ditunggu partisipasinya :)
Share:

0 comments:

Posting Komentar

KARYA REALITY 2020

TENTANG KAMI

UKMF Reality (Research & Learning Community) adalah Unit Kegiatan Mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan UNY yang bergerak di bidang kepenulisan, Penelitian, & Penalaran.

Alamat : Jln Colombo No 1, Karangmalang Yogyakarta 55281. Gedung Ormawa FIP UNY Lt.1

Email : Realityfipuny@gmail.com

LOKASI SEKRETARIAT UKMF REALITY

BULETIN REMAGZ 2022

Blog Archive